Brilio.net - Pengguna TikTok pasti hafal konten-konten di platform tersebut, terutama soal makeup. Biasanya, konten soal makeup ini didominasi oleh kaum hawa. Mulai dari yang baru belajar makeup sehari, sampai yang sudah jago tingkat dewa, semua bisa kamu temukan di TikTok.

TikTok memang platform tetap untuk mempromosikan skill makeup khususnya buat para MUA. Sebab di sana, kamu bisa memperlihatkan bagaimana skill kamu dalam mengubah wajah seseorang jadi cantik dan manglingi. Umumnya, para MUA menggunakan model cewek sebagai orang yang di-makeup.

BACA JUGA :
Bukannya jadi ratu sehari, pengantin di makeup MUA pilihan orang tua ini hasilnya bikin siger miring

Namun, berbeda dengan MUA asal Malang berikut ini. Alih-alih menggunakan model cewek, MUA bernama Adelia Delle ini malah menjadikan cowok sebagai model makeup-nya. Padahal rata-rata cowok punya bentuk wajah yang berbeda dengan cewek, tapi bisakah Adelia membuat orang 'tertipu' dengan hasil makeup-nya?


foto: TikTok/@adelia.dellee

BACA JUGA :
Transformasi wanita dirias MUA jadi pengantin adat Bangka Belitung, hasilnya mirip Ashanty

 

(brl/mal)

RECOMMENDED