5. Setelah itu, setiap sisi dinding ditempelkan wallpaper berbentuk stiker, full dari atas sampai bawah.

BACA JUGA :
Ruang sempit ini disulap jadi studio mini yang estetik, setiap sudut dimanfaatkan jadi lebih efisien

6. Pemilik mendekorasi studio YouTube-nya itu dengan hiasan seperti tangga bambu yang estetik, serta pajangan dinding berisi lukisan abstrak.


7. Di sudut lain, terdapat cermin full body dengan tanaman kering. Biar studio YouTube-nya tidak monoton putih dan pink saja, pemilik menghadirkan suasana fresh dan sejuk dari tanaman palsu berwarna hijau.

BACA JUGA :
Potret studio kerja milik 11 seleb, Atta Halilintar bergaya futuristik

8. Studio ini punya satu jendela sebagai sumber cahaya alami selain ring light.

9. Terakhir, bagian lantai ditimpa menggunakan vinyl motif kayu supaya kesan estetiknya semakin terlihat.

 

(brl/jad)