Brilio.net - Buat kamu para generasi 90-an, pasti nggak asing dengan sinetron Si Doel Anak Sekolahan? Sinetron ini jadi tayangan favorit buat anak-anak dan keluarga. Walau sudah dua dekade berlalu tapi masih membekas di hati penonton.

Salah satu daya tarik utama serial ini adalah lokasi syuting yang memberikan sentuhan kental suasana kota Jakarta di masa lalu. Salah satu tempat yang paling ikonik adalah di area Cinere, tempat ini menjadi latar berbagai adegan di sinetron Si Doel Anak Sekolahan.

BACA JUGA :
Dulu jadi saksi kejayaan sinetron laga era 2000-an, 11 potret kondisi rumah putih ini bikin miris

Bicara soal lokasi syuting di Cinere, ternyata ada beberapa spot yang telah berubah. Namun ada juga yang masih sama seperti dulu. Ketika kamu melewatinya, pasti akan dibikin nostalgia.

Yuk, simak 7 potret dulu hingga kini lokasi syuting Si Doel Anak Sekolahan di area Cinere. Seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Senin (8/4).


1. Nah, ini dia lokasi syuting Si Doel Anak Sekolahan di tahun 1993 dan 2023, yakni di Pangkalan Jati, Cinere. Terlihat bangunan yang baru dibangun itu, kini sudah jadi dan berdiri kokoh.

BACA JUGA :
Dulu megah kini penuh semak belukar bak hutan, 11 potret terbaru Rumah Merah Genta Buana bikin miris

foto: YouTube/FAKTA KEHIDUPAN DUNIA

 

RECOMMENDED

 

(brl/lea)

RECOMMENDED