5. Pinkan juga usaha makanan siap saji, menunya ada ayam lengkuas, ayam kecap, ikan suwir, hingga panada isi. Harganya dibanderol Rp 110 ribu.

BACA JUGA :
Pundi uang Rio Haryanto usai tinggalkan balapan F1, bisnis alat tulis

foto: Instagram/@pinkan_mambo

6. Pinkan pernah membuka laundry, per 5 kilogramnya Rp 45 ribu yakni cuci, kering, lipat. Jika disetrika yakni dengan harga Rp 55 ribu.


BACA JUGA :
Bisnis 4 juri Indonesia's Got Talent, Reza Arap bos bar dan kafe game

foto: Instagram/@pinkan_mambo

7. Tak berhenti disitu, Pinkan juga membuka bisnis pencucian mobil.

foto: Instagram/@pinkan_mambo

8. Perjuangan Pinkan untuk bangkit dari keterpurukan memang patut diacungni jempol. Ia menjalankan bisnis fashion yang diberi nama Apinkanmambocollection.

foto: Instagram/@pinkan_mambo

9. Saat ini ia tengah mengembangkan beberapa bisnis lain seperti kayu jati, meja kantor, showroom mobil, dan berencana akan membangun sebuah cafe kecil-kecilan untuk berjualan roti bakar.

foto: Instagram/@pinkan_mambo

(brl/lea)