wanita ditipu tunangannya sebelum nikah
Twitter/@grcgiv

BACA JUGA :
Perjuangan pilu nenek badut keliling ini bikin nangis, seharian panas-panasan cuma dapat Rp3.000

Grace pun melakukan berbagai cara agar uangnya kembali. Dia sudah mendatangi rumah keluarga Paulus di kampung, namun berujung sia-sia karena keluarganya lepas tangan. Tak sampai di situ, Paulus dan keluarganya bahkan menyebarkan fitnah kalau Grace Given melakukan guna-guna.

"Skrng udh pada ngilang ga bayar / balikin uang aku, malah nyebarin berita yg parah bgt. diblng aku guna guna si PAULUS makanya gabsa lepas dri aku, tp masa aku yg guna guna, duit aku yg abis abisan. parahnya keluarganya nyebrin info blng paulus dijadiin tumbal gereja papaku," katanya.


Padahal Grace punya bukti chat-nya dengan Paulus saat meminjam uang. Bahkan ada yang nominalnya besar sehingga menggunakan surat perjanjian. Kini Grace pun hanya berharap warganet bisa membantunya menemukan Paulus, sehingga bisa dimintai pertanggungjawaban mengembalikan uang yang sudah dibawanya kabur.

BACA JUGA :
Kisah Mira pramugari dan model kini diduga ODGJ, hidup di rumah mewah penuh sampah selama 20 tahun

(brl/ola)