Brilio.net - Gempa yang sering terjadi akhir-akhir ini tentu saja membuat masyarakat risau. Mengingat Indonesia adalah negeri cincin api dan negeri tumbukan lempeng-lempeng yang bisa saja mengakibatkan fenomena alam tak terduga.

Nah, kewaspadaan terhadap gempa memunculkan ide para warganet untuk membuat karya sendiri untuk mengetahui adanya getaran gempa. Bermodalkan alat-alat sederhana, mereka membuat alarm gempa sendiri dan memamerkannya di media sosial.

Karya warganet ini cukup kreatif, tidak perlu takut mahal atau pun susah cari bahannya. Misalnya cukup ambil perkakas dapur dan alat-alat sederhana yang mungkin banyak nggak kepikiran orang-orang. Penasaran kan, seperti apa kreativitas mereka?

Dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Sabtu (13/10), berikut beberapa kreasi alat buat alarm gempa karya warganet Tanah Air yang bakalan bikin kamu langsung senyum-senyum sendiri.


1. Dengan modal botol yang sudah tidak dipakai.

BACA JUGA :
7 Inovasi alat rumah tangga ala orang Indonesia ini bikin tepuk jidat

foto: Instagram/@arthana74



2. Kamu cukup tidur tepat di bawah lemari.


BACA JUGA :
Ibu ini buat 9 potret kenangan dengan putranya, hasilnya mengharukan

foto: Instagram/@shajjonyo



3. Untuk kamu yang tidurnya susah bangun.

foto: Instagram/@septa_bebetin



4. Bisa pinjam wadah permen warung deket rumahmu.

foto: Instagram/@arthana74



5. Alarm gempa dibikin seperti piring terbang, semoga berhasil ~

foto: Instagram/@dewisuwan



6. Dilarang main basket dulu ya!

foto: Instagram/@gibenkwinata



7. Tidak ada botol kecap, saus pun juga bisa.

foto: facebook/@KhaerudinZulfa



8. Bilang dulu sama emaknya kalau mau pinjem.

foto: facebook/@DhhadanMstrDee

 

 

 

(brl/gib)

RECOMMENDED