Brilio.net - Alshad Ahmad saat ini dikenal sebagai content creator yang memberikan edukasi soal satwa. Di rumahnya, sepupu Raffi Ahmad ini memelihara hewan-hewan mulai dari burung unta, rusa totol India, hingga harimau. Setelah membesarkan harimau bernama Jinora dan Eshan, Alshad kembali mengasuh harimau putih yang diberi nama Selen. Kini, Alshad Ahmad punya julukan baru, yakni Papa Selen.

Namun jauh sebelum tenar berkat konten-kontennya di YouTube, pemilik nama lengkap Alshad Kautsar Ahmad ini rupanya berprofesi sebagai pembalap. Ia juga sudah meraih berbagai prestasi membanggakan.

Aksinya selalu keren, yuk intip potret lawas Alshad Ahmad saat masih jadi pembalap, seperti dihimpun brilio.net dari Instagram @alshadahmad pada Kamis (31/3).

1. Sebelum jadi content creator, Alshad Ahmad adalah seorang pembalap.

foto: Instagram/@alshadahmad

2. Alshad Ahmad sudah menekuni dunia balap sejak remaja.

foto: Instagram/@alshadahmad

3. Ia pertama kali mengunggah kegiatan balapannya di Instagram pada tahun 2012.

foto: Instagram/@alshadahmad

4. Bungsu dari empat bersaudara ini sudah beberapa kali mengikuti kompetisi balap Indospeed Racing Series.

foto: Instagram/@alshadahmad

5. Ia juga sudah dapat juara di kategori Junior maupun di kelas utama.

foto: Instagram/@alshadahmad

6.Pada ajang Kejurnas Superbike 2013 putaran II, Alshad memperoleh juara 3.

foto: Instagram/@alshadahmad

2 dari 2 halaman