Brilio.net - WhatsApp (WA) kini menjadi aplikasi pesan yang banyak digunakan orang untuk berkomunikasi. Aplikasi WA memiliki antarmuka yang nyaman bagi penggunanya. Belum lagi saat ini WA dibekali fitur-fitur menarik sehingga semakin memudahkan penggunanya.

Salah satu fitur yang menarik di WhatsApp, yakni WhatsApp Story. Fitur ini cukup digemari, terutama untuk kamu yang ingin berbagi momen dengan orang-orang dekat saja. Entah keluarga atau sahabat dekat kamu.

Selain itu, WA juga memiliki fitur berbagi video, pesan suara, lokasi terkini dan lain sebagainya. Semua fitur ini sangat dibutuhkan oleh orang-orang untuk berkomunikasi atau berbagi informasi.

2 dari 3 halaman